[ X Tutup Iklan]

Mengenal Pṛthivī Matā (Ibu Pertiwi) dan Dyaus Pita (Bapak Angkasa) dalam Hindu

Sebelum saya memberikan penjelasan tentang Ibu Pertiwi dan Bapak Angkasa mari kita sedikit merenung. Ibu Pertiwi dalam ruang lingkup sederhana adalah tempat kita bernaung, tumbuh, tertawa, bahagia, banyak kenangan dan tempat kita berdiri serta bernafas untuk Hidup. Tanpa peduli lingkungan sama saja anda tidak mewariskan apa-apa pada generasi anda. Uang tidak bisa menjamin sepenuhnya anda […]

Selengkapnya


Pura dan Sanggah Pamerajan (Filosofi, Etika dan Tata Cara)

Pura berasal dari Bahasa Sanskerta yaitu “Phur” artinya tempat suci, istana, kota. Lebih khusus berarti tempat persembahyangan untuk umum atau kelompok sosial tertentu yang lebih luas sifatnya dari Sanggah Pamerajan.  Sanggah berasal dari Bahasa Kawi : “Sanggar” berarti tempat untuk melakukan kegiatan (pemujaan suci); dan Pamrajan berasal dari Bahasa Kawi : “Praja” yang berarti keturunan atau keluarga. Dengan demikian Sanggah Pamrajan dapat diartikan sebagai tempat pemujaan […]

Selengkapnya


Fungsi Pelangkiran Pada Ruang Kamar Tidur

Pelangkiran berasal dari kata “langkir” artinya tempat memuja; yang malinggih di pelangkiran kamar tidur adalah Sang Kanda Pat yaitu : kekuatan Ida Sanghyang Widhi Wasa yang senantiasa menyertai diri kita sejak di kandungan sampai mati bahkan sampai Atman kita menghadap Sang Pencipta.   BACA PENJELASAN KANDA PAT [KLIK DISINI] >> Dalam lontar “Aji Maya Sandhi” disebutkan ketika manusia sedang tidur maka Kanda Pat itu […]

Selengkapnya


Trimurti (“OM” ॐ ): Tiga Kekuatan Sang Hyang Widhi

Sang Hyang Widhi (disebut juga sebagai Acintya atau Sang Hyang Tunggal) adalah sebutan bagi Tuhan yang Maha Esa dalam agama Hindu Dharma masyarakat Bali. Dalam konsep Hinduisme, Sang Hyang Widhi dikaitkan dengan konsep Brahman. Trimurti adalah tiga kekuatan Brahman (Sang Hyang Widhi)  dalam menciptakan, memelihara, melebur alam beserta isinya. Trimurti terdiri dari 3 yaitu: Dewa Brahma Fungsi: Pencipta / Utpathi Sakti: Dewi Saraswati yang merupakan dewi ilmu pengetahuan Senjata: Busur Simbol: […]

Selengkapnya