[ X Tutup Iklan]

Sejarah OGOH-OGOH

Ogoh-ogoh tersebut dikenal sejak jaman Dalem Balingkang dimana pada saat itu ogoh-ogoh dipakai pada saat upacara pitra yadnya. Pendapat lain menyebutkan ogoh-ogoh tersebut terinspirasi dari tradisi Ngusaba Ndong-Nding di desa Selat Karangasem. Perkiraan lain juga muncul dan menyebutkan barong landung yang merupakan perwujudan dari Raden Datonta dan Sri Dewi Baduga (pasangan suami istri yang berwajah […]

Selengkapnya


“Suksma” Tidak Berarti Terima Kasih Pada Pemuspaan (Kramaning Sembah)

Pada pemuspaan (kramaning sembah) bait ke lima: “Om Dewa Suksma Parama Acintyaya Namah Swaha” didahului pengantar dari Jero Mangku: “Inggih, penguntat mangkin ngiring ngaggen tangan kosong,ngaturang suksma ring Sanghyang Widhi” atau ada juga memakai bahasa Indonesia: “Terakhir, mari kita menggunakan tangan kosong mengucapkan terimakasih kepada Sanghyang Widhi” Menurut Weda Parikrama, “suksma” tidak berarti terima kasih, tetapi […]

Selengkapnya


Penjelasan dan Tata Cara Puja Trisandya, Kramaning Sembah, dan Me-Saiban

Puja Trisandya dilaksanakan tiga kali sehari karena menurut Lontar Niti Sastra, kita sebagai penganut Hindu Sekte Siwa Sidanta memuja Matahari (Surya) sebagai keagungan dan kemahakuasaan Hyang Widhi. Matahari juga sumber energi atau sumber kehidupan. Pemujaan itu dimulai pagi-pagi menyongsong terbitnya matahari (sekitar jam 05.30), siang hari tepat jam 12.00 ketika Bumi berada dalam posisi yang […]

Selengkapnya


Masa Pra Sejarah di Bali

Zaman prasejarah Bali dimulai sejak Pulau Bali didiami oleh manusia Indonesia yang tertua, yang belum mengenal tulisan. Pada zaman ini telah ditemukan kembali berbagai macam perkakas dan benda-benda yang berkaitan dengan keperluan keagamaan. Kenyataan ini telah membuktikan bahwa masyarakat prasejarah Bali telah berhasil mencapai suatu tingkat kehidupan yang maju, yang kemudian menjadi dasar bagi perkembangan […]

Selengkapnya


Konsep Jenjang Kehidupan Dalam Hindu (Catur Asrama)

Hindu Memiliki Konsep Jenjang Kehidupan Yang Jelas Dan Telah Tersusun Dengan Sistimatis Dalam Catur Asrama.               Kita mesti berbangga karena Hindu telah memiliki konsep yang jelas tentang jenjang dari masa kehidupan seorang manusia, dimana didalam kepercayaan lain konsep ini nampak tidak begitu jelas dimana seorang yang sebenarnya sudah masuk di masa yang sudah tidak muda […]

Selengkapnya